LA1 M2 Up Uc




PERCOBAAN 1

Menghidupkan motor DC

 
1. Alat dan Bahan [Kembali]

A. Alat

  

a) Instrument

1. Power Supply

Gambar 1. Power Supply



B. Bahan

1. Potensiometer

Gambar 2. Potensiometer
 
a) Komponen Input
 
1. LM 35
 
Gambar 3. LM 35
 
b) Komponen Output
 
1. LCD

Gambar 5. LCD 
2. Motor DC
Gambar 6. Motor DC

 
c) Komponen Lainnya 
 
1. Mikrokontroler
Gamabar 7. Arduino Uno

2. Driver Motor

Gambar 8. Driver Motor L293D


2. Rangkaian [Kembali]
 

 



 
3. Prinsip Kerja Rangkaian [Kembali]

Pada percobaan kali ini komponen yang digunakan adalah arduino, motor driver, motor, sesrta LED, dimana LED dan motor berfungsi sebagai output pada rangkaian percobaan ini, lalu pada arduino diberikan program sebagai berikut :
 
#define in1 9  // mendeklarasikan pin 9 arduino yang terhubung pada pin in1 motor driver
#define in2 10 // mendeklarasikan pin 10 arduino yang terhubung pada pin in2 motor driver 
#define led1 6 // mendeklarasikan pin 6 arduino yang terhubung pada LED1 (hijau)
#define led2 5 // mendeklarasikan pin 5 arduino yang terhubung pada LED2 (merah)

void setup() { //Semua kode dalam fungsi ini di eksekusi sekali
  pinMode(in1, OUTPUT); //Deklarasi in1 sebagai OUTPUT
  pinMode(in2, OUTPUT); //Deklarasi in2 sebagai OUTPUT
  pinMode(led1, OUTPUT);//Deklarasi LED1 sebagai OUTPUT
  pinMode(led2, OUTPUT);//Deklarasi LED2 sebagai OUTPUT
  

}

void loop() { //Semua kode dalam fungsi ini dieksekusi berulang

  for (int i=0;i<255;i++)// DEKLARASI KONDISI 1
  {
  digitalWrite(in1,HIGH); //in1 diberi logika 1
  digitalWrite(in2, LOW);  //in2 diberi logika 0
  digitalWrite(led1,HIGH );  //LED1 DIBERI LOGIKA 1
  delay(25);                     //Jarak waktu 25 ms setelah input dieksekusi

  if (i>128){
  for (int i=128;i<256;i++)// DEKLARASI KONDISI 2
  {
  digitalWrite(in1,HIGH); //in1 diberi logika 1
  digitalWrite(in2, LOW);  //in2 diberi logika 0
  digitalWrite(led2,HIGH ); //LED2 diberi logika 1
  digitalWrite(led1,LOW ); //LED1 diberi logika 0
  delay(1000);                     //Jarak waktu 1000 ms setelah input dieksekusi
  }               
}
  }
}

lalu setelah program diinput ke arduino, maka seven segment akan menyala sesuai program yang sudah dibuat 
pada arduino 
 

4. Video Percobaan [Kembali]








5. Analisa [Kembali]

5.1. Analisa pengaruh nilai pwm terhadap kecepatan motor!
       Jawab : 
        Untuk membangkitkan sunyal PWM digunakan komparator untuk membandingkan dua buah masukan yaitu generator sinyal referensi. hasil keluaran dari komparator adalah sinyal pwm yang berupa pulsa pulsa persegi yang berulang ulang. lebar pulsa dapat dimodulasi dengan cara mengubah sinyal referensi. semakin lebar durasi waktu tunda positif pulsa dari sinyal pwm yang dihasilkan maka putaran motor akan semakin cepat, demikian juga sebaliknya.



5.2. Analisa perbedaan hasil saat simulasi proteus dengan hasil saat praktikum!
        Jawab :
         Perbedaan hasil saat simulasi proteus dengan hasil praktikum terletak pada pemantauan kecepatan putaran motor, pada proteus, kecepatan motor sudah ditampilkan langsung pada layar proteus, sedangkan pada saat praktikum tidak ditampilkan kecepatan dari putaran motor tersebutsehingga sulit untuk meneliti perbedaan kecepatan motor, untuk mengatasinya diperlukan alat pengukur kecepatan putaran motor

6. Link Download [Kembali]